Seremonial Hitung Mundur 362 Hari Menuju PON XX Papua 2021. Acara yang disajikan secara virtual ini mengagendakan beberepa kegiatan antara lain: 1. Peresmian Stadion Lukas Enembe 2. Peresmian 9 Vanue PON XX di 4 Kota 3. Pemberian Nama Baru Bandara 4. Pesta Kembang Api Hitung Mundur 362 Hari 5. Bintang Tamu Spesial : Nowela, Edo Kondologit, Trio Papua. Ketua Panitia Besar (PB) PON XX yang juga selaku Ketua Panitia peresmian, Yunus Wonda mengapresiasi dukungan semua pihak, sehingga agenda seremonial berjalan sukses dan aman. Pihak keamanan sempat dibuat sibuk dengan padatnya pengunjung dan tamu undangan. Peresmian PON XX tersebbut hanya dihadiri jajaran Muspida dan kalangan tertentu yang diberikan akses masuk. Resmi hitung mundur 361 hari menuju PON XX Papua pada 2021 akan menjadi tugas besar kita untuk suksesnya PON di Bumi Cenderawasih Papua. “Jadi hitung mundur ini menandakan bahwa waktu sudah kian dekat, sehingga persiapan kita di semua cluster harus terus digenjot. Kita ingin bukti